
Ini adalah screenshot dari Artav Antivirus :
Perbaikan Fitur :
- Perbaikan detect virus Trojan Generic NOD32
- Perbaikan Uninstall tidak bersih
- Perbaikan ART-AnKey, Algoritma Code untuk mengelabuhi Keylogger
Penambahan Fitur :
- Penambahan 53 varian virus
- Penambahan Form Laporan Pemeriksaan
- Perubahan tampilan utama
- Menetapkan black sebagai warna default Artav
Cara penggunaannya :
- Download Artav kemudian Install
- Jika terdapat tulisan "Artav is already run in your system", arahkan kursor mouse sobat ke sistem tray icon(pojok kanan bawah), cari gambar icon Artav, klik-kanan pilih open interface.
- Sobat sudah bisa menggunakan Artav
- Jika sobat belum menukan icon Artav, restart PC dan cek kembali iconnya.
Download Artav Antivirus
Semoga bermanfaat! :-)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar